Home » , » Contoh Surat Keterangan Diskontinue Alat Kesehatan

Contoh Surat Keterangan Diskontinue Alat Kesehatan


Diskontinue adalah Unit barang alat kesehatan yang dimaksud sudah tidak diproduksi lagi oleh Pabrikan Principle. Kalau pun sebagian masih beredar di pasaran, berarti unit tersebut stock lama dan jumlah yang bisa dibeli tergantung stock di pasaran.

Berikut adalah Contoh Surat Keterangan Diskontinue Alat Kesehatan:

Menyatakan bahwa Unit Endomed 982 Enraf Nonius, article Number 1496.901 sudah diskontinue produk sejak Tahun 2005

 

Menyatakan bahwa Unit Sonopuls 590Enraf Nonius, sudah diskontinue produk sejak Tahun 1997 dan Vacotron 560 Enraf Nonius pada Tahun 2001

 

Kemudian bagaimana pengaruhnya Diskontinue Alat Kesehatan pada konsumen :

  • Sparepart alat kesehatan sudah tidak diproduksi, jika ada stok jumlahnya akan sangat terbatas
  • Layanan perbaikan in service tidak bisa dilakukan oleh Distributor
  • Harga alat kesehatan tersebut akan sangat murah 

 Alasan-alasan Produk Alat Kesehatan Diskontinue :

  • Strategi Bisnis Vendor Principle
  • Peningkatan Upgrade Teknologi Terbaru
  • Cost unit produksi lebih murah dengan produk baru
  • Bahan baku pembuatan susah diperoleh
  • Peraturan Perusahaan/Pabrikan
  • Regulasi Pemerintah
  • Recall produk untuk perbaikan produksi

 

0 komentar :

Artikel Rekomendasi

Bagaimana untuk Mengelola "How To Manage" Series untuk Teknologi Kesehatan

WHO Teknologi kesehatan dan manajemen teknologi kesehatan telah menjadi isu kebijakan yang semakin terlihat. Sementara kebutuh...

Popular Post

Recomended

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner