Home » » Finalis LCEN 2008 bidang Biomedik

Finalis LCEN 2008 bidang Biomedik

Berikut ini adalah daftar finalis untuk bidang biomedik :
  1. KIAN-8 — Teknik Elektro ITS — Rancang bangun kursi roda listrik dikendalikan gerakan mata untuk penderita kelumpuhan
  2. Voyager — PENS ITS — Rancang bangun sistem peringatan dini dan monitoring online pada rehabilitasi pasien rawat jalan penderita jantung koroner berbasis wireless
  3. Syifaa — PENS ITS — Rancang bangun Multimonitoring pasien di Ruang ICU Berbasis Web
  4. TIM BHE — Teknik Fisika ITS — Rancang bangun alat terapi penyembuhan luka menggunakan laser Gallium-Aluminium-Arsenide pasca pencabutan gigi
  5. Bimasakti — Teknik Fisika ITB — Prototipe sistem tele-monitoring low cost ambulatory elektronikardiogram (EKG) berbasis web
  6. Period — PENS ITS — Alat pendeteksi tingkat stress berdasar kadar oksihemoglobin (HbO2) dalam darah dengan metode jaringan saraf tiruan
  7. Palapa Mobile — Teknik Informatika ITS — Pemantauan pasien obesitas berbasis teknologi mobile menggunakan metodologi Critical Path
  8. Vidya Ikawati — Fisika ITB — Software Automasi Perhitungan film dosimetri menjadi dosis radioterapi
Untuk lebih lengkap, Anda dapat download disini.

Selamat kepada para finalis. Selamat merealisasikan karya anda.

0 komentar :

Artikel Rekomendasi

Bagaimana untuk Mengelola "How To Manage" Series untuk Teknologi Kesehatan

WHO Teknologi kesehatan dan manajemen teknologi kesehatan telah menjadi isu kebijakan yang semakin terlihat. Sementara kebutuh...

Popular Post

Recomended

Enter your email address:

Delivered by FeedBurner